Jumat

Memverifikasi Paypal (GRATIS)

Mungkin sebagian dari anda semua sudah tidak asing lagi dengan yang namanya Paypal. Ini merupakan sebagian rekening yang berlaku untuk proses pembayaran di dunia maya. Akan tetapi jika baru menggunakan Paypal maka status keanggotaan anda adalah Belum Verifikasi. Itu tandanya, anda akan memiliki batas pengiriman/penerimaan dana.

Untuk mendapatkan keanggotaan yang Terverifikasi, yang anda butuhkan ialah kartu kredit(credit card). Namun bagi anda yang tidak memiliki credit card jangan binggung. Ada cara agar keanggotaan anda dapat Terverifikasi. Yaitu dengan cara menghubungi admin Paypal itu sendiri.

Berikut cara-caranya :

  • Anda terlebih dahulu untuk Login ke-akun Paypal Anda
  • Klik "Hubungi Kami" pada bagian bawah.


  •  Setelah itu, klik "Kirimi Email"

  • Pada topik pilih "Rekening Saya"
  • Pada subtopik pilih "Menjadi Anggota Terverifikasi"
  • Pada isi pesan, silahkan agan copy-paste pesan yang saya siapkan. Download disini
  • Selanjutnya Klik "Kirimkan"

Admin Paypal akan memproses email anda antara 24 - 48 jam. Setelah itu silahkan anda cek di email anda dan ikuti perintah selanjutnya.
SEMOGA BERMANFAAT. . . !!!!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar